Senin, 18 April 2011

Aku

| Senin, 18 April 2011 | 0 komentar

Inilah aku.
Inilah kepribadian ku.
Bisa berubah kapan saja.
Tak bisa dirubah oleh siapa pun.

Kepribadian yang kuyakin bisa menuntun setiap arahku.
Kepribadian yang terbentuk sejak ku kecil.
Kepribadian yang tlah dibentuk oleh keluarga.
Kepribadian yang akan ku pertahankan.

Inilah aku.
Inilah kepribadian ku.
Bisa berubah kapan saja.
Tak bisa dirubah oleh siapa pun.

Aku yang memegang teguh kepribadian ku.
Aku yang menyatu dengan jiwa ku.
Aku yang menyatu dengan hati ku.
Aku yang akanmengikuti kata hati ku.

Meski sering kali keteguhan ku diuji.
Meski  sering kali sang dewi hati menggoyahkan kepribadian ku.
Meski sering kali temanku menggoyahkan kepribadian ku.
Tapi ku akan tetap memegang teguh kepribadian ku.

Karna inilah aku.
Inilah kepribadian ku.
Bisa berubah kapan saja.
Tak bisa dirubah oleh siapa pun.

0 komentar:

:)) ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* :| 8-} :)] ~x( :-t b-( :-L x( =))

Posting Komentar